Category: Uncategorized
-
Review Oracle Netsuite ERP 2024: Fitur, Kekurangan & Alternatifnya

Oracle Netsuite ERP menjadi salah satu platform manajemen bisnis berbasis cloud yang tidak asing di telinga pebisnis. Netsuite menawarkan berbagai fitur yang mengintegrasikan kemudahan pengelolaan alur kerja perusahaan dengan kebutuhan pasar. Namun, seperti halnya teknologi canggih pada umumnya, pengguna Netsuite terkadang menghadapi tantangan dalam implementasinya. Seringkali, tantangan-tantangan yang ada tidak diketahui dan diprediksi oleh pelanggan…
-
Memahami Apa itu Pro-int HRIS dan Tantangan dalam Implementasinya

Pengelolaan sumber daya manusia yang efektif dan efisien merupakan salah satu aspek penting dalam keberhasilan sebuah perusahaan. Kemudian, untuk mencapai hal tersebut, perusahaan seringkali mengandalkan sistem HRIS (human resource information system) yang dapat mengelola data karyawan, memantau kinerja, dan memfasilitasi proses manajemen SDM secara menyeluruh. Salah satu software yang menjadi pertimbangan perusahaan adalah Pro-int HRIS.…
-
6 Fungsi Supplier Relationship Management bagi Perusahaan

Apakah Anda tahu bahwa perusahaan yang efektif dalam pengelolaan hubungan pemasok dapat mengurangi biaya pengadaan hingga 15-20%? Dalam dunia bisnis yang serba kompetitif, manfaat supplier relationship management (SRM) tidak hanya sebatas penghematan biaya, namun juga menjadi kunci sukses bisnis dalam memastikan stabilitas dan pertumbuhan jangka panjang. Dengan metode yang terstruktur dalam pengelolaan hubungan pemasok, SRM…
-
Pengertian Sistem HRIS, Fitur, dan Manfaatnya bagi Bisnis

Dalam dunia bisnis modern, pengelolaan sumber daya manusia yang efektif menjadi kunci untuk mencapai kesuksesan. Banyak perusahaan menghadapi masalah seperti pengelolaan penggajian yang rumit, kesulitan merekrut talenta yang tepat, serta pemantauan kinerja karyawan yang tidak efektif. Untuk mengatasi masalah-masalah ini, sistem HRIS (Human Resource Information System) hadir sebagai solusi untuk mengelola berbagai aspek sumber daya…
-
Gantt Chart Solusi Untuk Efisiensikan Manajemen Proyek Bisnis

Mungkin masih banyak orang yang belum mengetahui maupun mendengar mengenai Gantt chart, termasuk Anda. Mungkin Anda pernah menggunakannya, tetapi Anda tidak memahami bahwa grafik atau bagan yang berisi daftar pekerjaan tersebut merupakan bagian dari Gantt chart. Grafik ini merupakan salah satu tools yang berguna dalam manajemen proyek suatu perusahaan. Anda dapat menggunakan grafik ini untuk meningkatkan…
-
Skill Set Penting yang Harus CFO Kuasai

Salah satu inti dari keberlangsungan perusahaan adalah manajemen keuangan yang efektif. Kondisi finansial yang sehat menjadi kunci kesuksesan perusahaan. Untuk menjaga stabilitas ini, kehadiran seorang CFO sangatlah penting. Sebagai seorang eksekutif senior, peran CFO dalam mengawasi keuangan perusahaan sangatlah vital. Mereka merupakan anggota inti dalam perusahaan dan bertanggung jawab atas perencanaan, analisis keuangan, serta pengawasan…
-
4 Rekomendasi Software Penting yang Wajib Dimiliki Bisnis Online

Software bisnis online telah menjadi bagian integral dari ekonomi digital saat ini. Dalam dunia yang terus berubah dan kompetitif, lambatnya proses pesanan, risiko kesalahan dalam pengiriman, dan ketidaksesuaian jumlah stok di e-commerce dengan stok di gudang menjadi tantangan yang sering dihadapi pelaku bisnis online. Faktanya, 90% bisnis online gagal karena kurangnya pengetahuan bisnis, pemasaran yang…
-
Manfaat Software ERP bagi Bisnis Ecommerce

Belakangan ini, bisnis melalui platform e-commerce menjadi semakin populer karena kemampuannya dalam meningkatkan penjualan serta memberikan kemudahan bagi pelanggan dalam proses pembelian. Namun, sebagai seorang pebisnis, seringkali kita menemui tantangan salah satunya seperti pada manajemen pengelolaan stock yang tidak efisien yang berakibat pada penurunan pendapatan. Inilah mengapa penggunaan sistem ERP menjadi sangat penting untuk mengeliminasi…
-
12 Rekomendasi Lead Management Software Terbaik untuk Bisnis Tahun 2024

Dengan transaksi penjualan yang mayoritas kini dilakukan secara online, kemampuan tim penjualan dalam mengkonversi leads menjadi pelanggan menjadi sangat krusial. Lead Management Software menjadi kunci atas kesuksesan konversi tersebut. Menurut hasil penelitian tahun 2019-2023, lead management software terbukti dapat meningkatkan tingkat konversi leads hingga 50%, meningkatkan produktivitas penjualan hingga 40%, serta meningkatkan ROI pemasaran hingga…
-
9 Rekomendasi Software Rental Alat Berat untuk Bisnis Terbaik 2024

Apabila anda merupakan salah satu pemilik bisnis yang bergerak di industri rental alat berat, mungkin anda bertanya-tanya tentang pentingnya menggunakan software rental alat berat untuk otomatisasi bisnis Anda? Sekarang, bayangkan jika Anda selalu mendapati komplain dari customer mengenai alat berat yang rusak dan maintenance yang lama dari tim engineer. Lebih buruknya lagi, bagaimana jika terdapat…