Category: Uncategorized
-
Mengenal Laporan Profitabilitas Produk untuk Bisnis

Sebagai seorang manajer atau eksekutif di tingkat C-Suite, Anda tentu selalu mencari cara untuk meningkatkan profitabilitas dan efisiensi bisnis. Laporan profitabilitas produk adalah alat penting yang dapat membantu Anda mencapai tujuan tersebut. Laporan ini memberikan gambaran mendetail tentang kontribusi masing-masing produk terhadap keuntungan perusahaan, memungkinkan Anda membuat keputusan yang lebih tepat dan strategis. Tanpa laporan…
-
10 Langkah Mudah Pembukuan Bisnis Supplier Anda

Pembukuan bisnis supplier adalah proses pencatatan dan pengelolaan keuangan yang sistematis untuk memastikan kelancaran operasional bisnis Anda. Proses ini meliputi pengaturan faktur, pengelolaan stok, dan pencatatan transaksi keuangan secara detail untuk memudahkan analisis keuangan. Mengelola pembukuan sering kali dihadapkan pada kesulitan seperti kesalahan pencatatan dan inefisiensi waktu, terutama untuk perusahaan distributor berskala besar. Kesalahan ini…
-
Contoh Laporan Maintenance Mesin dan Tips Membuatnya

Dalam sebuah perusahaan, mesin produksi memegang peranan yang krusial dan penting. Hal itu karena mesin produksi lah yang bertugas untuk mengolah semua produksi yang ingin dilakukan oleh perusahaan. Oleh karena itu, penting bagi perusahaan untuk melakukan perawatan rutin terhadap mesin tersebut. Mesin produksi yang tidak dirawat akan menimbulkan kerugian, seperti penurunan kualitas produk, waktu henti…
-
5 Rekomendasi Software Minimarket & Supermarket Terbaik di Indonesia

Software minimarket adalah perangkat lunak yang membantu operasional bisnis retail Anda dengan mengefesiensikan proses procurement, penjualan, hingga pelaporan. Software minimarket terbaik utamanya berfokus pada kemudahan transaksi bisnis. Dengan munculnya teknologi digital, banyak bisnis yang kini beralih ke aplikasi untuk kasir minimarket. Software minimarket terbaik umumnya menyediakan fitur-fitur, seperti manajemen inventaris, pelacakan penjualan, dan pendataan pelanggan.…
-
10 POS Supermarket Buah yang Efesiensikan Transaksi Bisnis

Pernahkah Anda bertanya-tanya, mengapa toko buah modern menggunakan sistem POS supermarket buah yang canggih? Apakah sistem tersebut membawa perubahan berarti bagi bisnis? Sekarang, coba bayangkan ini. Toko A tidak memiliki kemampuan atau akses terhadap data penjualan buah-buahannya. Pada akhirnya, pemilik tidak mengetahui performa toko buah A dan berakibat pada kesalahan penentuan strategi promosi dan penjualan.…
-
Cara Membuat Laporan Keuangan Bisnis Dealer & Showroom Mobil

Laporan keuangan bisnis dealer merangkum semua transaksi keuangan dalam bisnis dealer / showroom mobil selama periode tertentu. Mencakup laporan neraca, laba rugi, & arus kas untuk menggambarkan finansial bisnis. Bayangkan bisnis dealer mobil Anda tumbuh pesat dan pelanggan berbondong-bondong datang. Namun, tanpa laporan keuangan yang akurat, Anda seperti mengemudi dalam kabut tebal tanpa kompas. Tidak…
-
Manfaat Penerapan Cloud Asset Management bagi Perusahaan

Tantangan utama yang sering dihadapi perusahaan dalam mengelola aset secara manual adalah adanya keterbatasan akses serta kesulitan dalam menyesuaikan kapasitas penyimpanan dengan perubahan kebutuhan. Salah satu pendekatan yang semakin diminati adalah Cloud Asset Management. Cloud asset management adalah konsep pengelolaan aset perusahaan yang menggunakan teknologi cloud untuk menyimpan, mengamankan, dan mengelola data serta sumber daya…
-
Mengenal Laporan Keuangan Perjalanan Dinas beserta Contohnya

Mengelola keuangan selama perjalanan dinas tidak hanya penting untuk kepatuhan administratif, tetapi juga membantu memaksimalkan penggunaan anggaran. Laporan keuangan perjalanan dinas memastikan bahwa setiap sen yang dikeluarkan dapat dipertanggungjawabkan dengan jelas. Pernahkah Anda bertanya-tanya, bagaimana seharusnya laporan keuangan perjalanan dinas yang efektif itu dibuat? Apa saja yang perlu dicantumkan untuk memenuhi standar akuntansi yang berlaku?…
-
Transformasi Bisnis Melalui Kolaborasi Sunset Eyewear dan HashMicro

PT. Samudra Sakti Utama, yang beroperasi dengan merek Sunset Eyewear, adalah sebuah perusahaan yang menawarkan berbagai jenis kacamata yang stylish dan terjangkau untuk semua orang. Mereka berkomitmen untuk menyediakan kacamata berkualitas tinggi yang dapat digunakan oleh setiap lapisan masyarakat. Dalam usahanya untuk meningkatkan efisiensi operasional dan kualitas layanan pelanggan, Sunset Eyewear berdedikasi untuk mencari sebuah…
-
KPI (Key Performance Indicator): Jenis, Faktor & Penerapan

KPI (Key Performance Indicators) adalah pengukuran kinerja karyawan dalam jangka panjang secara keseluruhan. Parameter KPI berfungsi membantu HR menentukan pencapaian strategis, keuangan, dan operasional perusahaan. Parameter KPI adalah kompas yang membantu perusahaan menavigasi kinerja menuju puncak kesuksesan, menjadikannya alat yang memandu dan memberikan arah dalam perjalanan bisnis. Oleh karena itu, sebelum melakukan menilai kinerja karyawan…